Cara kerja Affiliate Marketing

[pagemember][premium]

Perlu di pahami terlebih dahulu bahwa dalam dunia affiliate marketing ada 3 jenis orang yang berperan

1. Pemilik Produk (Vendor)

Penjual merupakan vendor, merchant, creator produk, atau retailer yang memiliki produk untuk dijual. Produk tersebut bisa berupa barang digital seperti elektronik book, e course, tools app, dan database. Dan produk fisik seperti fashion, alat-alat perlengkapan rumah tangga, dan lain lain.

2. Affiliate Marketer (Anda)

affiliate ini bisa merupakan individu atau perusahaan yang memasarkan produk penjual, dengan cara yang mencari konsumen. Dengan kata lain, secara sederhana, affiliater berperan dalam memasarkan produk barang atau jasa kepada konsumen. Affiliater juga bertindak dengan cara meyakinkan konsumen bahwa produk tersebut bermanfaat untuk mereka, sehingga mereka membelinya. Jika konsumen membeli produknya, maka affiliate mendapatkan komisi dari hasil penjualan tersebut.

3. Pembeli / Klien /Konsumen

Orang yang mengunakan dan membeli produk

Nah alurnya adalah,

  1. Pemilik produk mengajak Anda bekerja sama, atau sebaliknya anda yang mengajak vendor bekerja sama untuk mempromosikan produknya.
  2. Anda akan di bekali alat-alat promosi berupa :
    • Link Affiliate = Adalah link pribadi khusus setiap affiliate, di link itulah custumer masuk dan melihat dan membeli produk yang anda promosikan.
    • Marketing kit = alat yang anda gunakan untuk promosi bisa berupa Copywriting, Gambar, Video, atau pun Testimoni
    • Dashboard / Memberarea = Tempat di mana anda dapat melihat perkembangan penjualan anda
  3. Anda melakukan promosi
  4. Calon pembeli mengklik link affiliate anda dan melakukan pembayaran langsung ke pemilik produk
  5. Transaksi selesai, komisi anda akan masuk ke Dashboard

Kurang lebih seperti itulah cara kerja affiliate marketing. Materi berikutnya anda akan mengetahui macam-macam sistem affiliate.

[/premium]

Zulrahman zulrahman

Akrab di sapa Bang Zhul, adalah Pebisnis Muda yang saat ini sebagai Direktur Utama di PT. Aneka Ilmu Mandiri. Selain itu juga menjalankan beberapa usaha di antaranya anilma.co.id, hajatan.info, jempolpreneur.com dan masih banyak lagi yang lainnya. Beliau lahir pada tanggal 05 Juni 1998 oleh dua sosok malaikat bernama Muh. Tahir dan Sumarni. Saat ini didampingi oleh sosok bidadari bernama Nurbathin.

You also like

Soft Selling dan Hard Selling

[pagemember][premium] Soft artinya lembut. Hard artinya keras, dan Selling artinya menjual. Jadi apakah soft selling adalah menjual dengan…

Membangun Personal Brand

[pagemember][premium] Sudah pernah dengan istilan personal brand ? Penting banget nih untuk anda, ini adalah salah satu yang…

3 Temperatur (Tingaktan Suhu) Market

Sudah dulu ya bahas tentang ikannya, nanti malah pengen makan. hmm btw ikan bakar enak nih :D Udah...udah,,,…

Leave a Reply




Bagian ini berisi iklan adsense :